Harga Menu KANE Tembalang Semarang, Warung atau Cafe?

Rate this post

Tembalang.id – Bagi Anda yang mencari kafe untuk mengerjakan tugas, bertemu teman, atau mengadakan rapat organisasi kecil, Kane Tembalang adalah pilihan yang tepat. Dahulu dikenal dengan nama House of Moo.

Warung KANE Tembalang

  • Lokasi Dimana : Jalan Jatimulyo Nomor 8 – Pedalangan – Kec. Banyumanik – Kota Semarang 50268
  • Google Maps : KANE Semarang
  • Jam Buka : 11 Siang Hingga 10 Malam (Setiap Hari)
  • WhastApp : 085280011100

Kane menawarkan berbagai menu ringan dengan ciri khas minuman berbahan dasar susu, sebagaimana warisan dari House of Moo. Untuk menu bisa coba Susu Strawberry seharga Rp 12.000 dan Jamur Crispy seharga Rp 10.000, yang sangat ramah di kantong mahasiswa.

Selain dua menu tersebut, Kane juga menyajikan berbagai hidangan ala Jepang seperti chicken yakiniku, chicken teriyaki, katsu curry, dan masih banyak lagi. Kafe ini buka setiap hari dari pukul 11.00 hingga 22.00 WIB. Dengan area parkir yang luas dan area rooftop yang dihiasi lampu hias aesthetic, Kane memberikan pengalaman nongkrong yang menyenangkan.

Daftar Harga Menu

Video Tiktok @warungkane.smg

@warungkane.smg Rekomendasi Buka puasa bareng temen di tembalang 🥳 #warungkanesmg #bukberbarengtemen #bukapuasa #ramadan #rekomendasikuliner #kulinertembalang ♬ Rindu Muhammadku – Haddad Alwi

Video Youtube Zizi Go OfficialTV

You cannot copy content of this page

Scroll to Top